News . 06/12/2023, 15:47 WIB
Panjang jalan tol ini 15 kilometer, yang merupakan bagian dari seksi 1 tol Indrapura-Kisaran.
Ruas ini juga akan menghubungkan dengan tol lainnya, seperti Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi dan Kuala Tanjung-Tebing Tinggi-Parapat.
BACA JUGA: Harga Tiket Kereta Cepat Whoosh Jelang Nataru Masih Ramai Peminat
4. Tol Tebing Tinggi - Indrapura
Bagian dari seksi 1 Tol Kuala Tanjung-Tebing Tinggi-Prapat ini panjangnya 26,23 kilometer. Posisinya terhubung dengan beberapa tol di Sumatera Utara, misalnya Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi dan Indrapura-Kisaran.
5. Tol Sigli - Banda Aceh Seksi 5 - 6 (Blang Bintang - Baitussalam)
Jalan ini memiliki panjang 12,7 kilometer, dan merupakan lanjutan Tol Sigli-Banda Aceh yang menghubungkan Blang Bintang dan Baitussalam.
Ruas ini juga tersambung ke seksi lainnya yang telah dioperasikan terlebih dahulu yaitu Seulimeum ke Blang Bintang sepanjang 35,8 kilometer.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com