Trailer ditutupi dengan tanggal rilis GTA 6 pada tahun 2025. Artinya kalian bisa menikmati game besutan dari Rockstar games 2 tahun lagi.
Selain itu belum diketahui platform apa saja yang kebagian.
Kemungkinan game GTA 6 bisa dimainkan melalui PC, PlayStation 5 (PS5), dan X Box series.
Kalian bisa menyaksika trailer game GTA 6 melaui tayangan di bawah ini.
BACA JUGA:
- Download GTA San Andreas Apk Terbaru 2023 v1.08: Ayo Selesaikan 100 Misi dari Paling Mudah Hingga Tersulit
- Download GTA San Andreas Mod Apk v2.10 Android Gratis Unlimited Money dan Health Terbaru Juni 2023
Mengenal Rockstar Games
Rockstar Games adalah perusahaan pengembang dan penerbit permainan video yang terkenal. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1998 dan merupakan anak perusahaan dari Take-Two Interactive.
Rockstar Games menghadirkan berbagai game unggulan seperti Grand Theft Auto (GTA) series.
GTA series merupakan permainan aksi petualangan terbuka yang sangat populer, di mana pemain dapat menjelajahi kota, menjalankan misi, dan berinteraksi dengan lingkungan yang dinamis.
Sudah tujuh game GTA yang telah dirilis dan hadir di konsol game seperti; GTA I, GTA 2, GTA III, GTA Vice City, GTA San Andres, GTA IV, dan GTA V.
Rockstar Games bakal menghadirkan seri terbarunya yakni GTA IV. Trailer game tersebu telah tayang pada 5 Desember 2023.
GTA series terkenal karena kebebasan yang diberikannya kepada pemain untuk menjelajahi dunia terbuka, menjalankan misi, dan terlibat dalam kegiatan kriminal virtual. Selain itu, cerita mendalam dan karakter yang kuat juga menjadi ciri khas dari seri ini.