Sport . 04/11/2023, 09:40 WIB
Selain warna dan grafik asli yang terinspirasi KRT dengan penamaan "RR", Ninja ZX-25RR yang bersemangat mencakup semua fitur model SE, ditambah garpu depan bermutu lebih tinggi dengan preload pegas yang dapat disesuaikan, Showa BFRC lite bermutu tinggi shock belakang, dan tank pad.
Di tahun 2024 nanti Kawasaki ZX-25 R mengeluarkan dua model dengan fitur dan penampilan yang berbeda. Ada tiga tipe yang diproduksi yakni Kawasaki Ninja ZX-25R, Kawasaki Ninja ZX-25 ABS SE, dan Kawasaki Ninja ZX-25RR.
Berikut harga dan fitur tambahan dari masing-masing model Ninja ZX-25R:
1. Ninja ZX-25R
Dilansir dari kawasaki-motor.co.id, motor dengan model ini dibanderol dengan harga Rp 107.540.000,00 khusus untuk harga Jakarta. Dan berikut ini fitur tambahannya:
2. Kawasaki Ninja ZX-25 ABS SE
Pada motor dengan model ini dibanderol dengan harga Rp 125.700.000,00 khusus untuk harga Jakarta. Dan berikut ini fitur tambahannya:
3. Kawasaki Ninja ZX-25RR
Kelas tertinggi di modelnya, motor dengan model ini dibanderol dengan harga Rp 132.000.000,00 khusus untuk harga Jakarta. Dan berikut ini fitur tambahannya:
Nah berikut tadi ulasan mengenai bocoran harga Kawasaki Ninja ZX-25 2024, berminat untuk beli?
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com