Tekno . 28/10/2023, 21:30 WIB

Simak Cara Umum Menjadi Podcaster, Berbagi Pengalaman, Pengetahuan Untuk Audiens

Penulis : Admin
Editor : Admin

tentukan target pendengar anda dengan menentukan target pendengar anda itu akan mempermudah  format dan gaya anda.

4. Menentukan Topik Dan Menyusun Skrip

Langkah selanjutnya dalam membuat podcast adalah menentukan topik dan menulis naskahnya Jika Anda masih baru dalam dunia podcasting, ada baiknya Anda menentukan terlebih dahulu topik yang ingin dibicarakan sebelum mulai merekam.

Anda bisa memilih beragam topik untuk dibahas di podcast, mulai dari topik favorit hingga topik terhangat di masyarakat.

Setelah Anda menentukan topik, buatlah skrip terstruktur untuk memudahkan Anda mengingat apa yang akan dibahas dalam podcast yang Anda buat.

 

 

5.Memulai rekaman

Anda dapat mulai merekam dengan mengacu pada skrip yang dibuat sebelumnya. Namun jangan takut untuk berimprovisasi agar rekaman yang dihasilkan tidak terkesan kaku dan lebih nyaman untuk didengarkan.

Selain itu, berhati-hatilah saat Anda merekam podcast, Pastikan lingkungan sekitar tidak mengganggu pembuatan podcast anda.

karena kebisingan dan gangguan suara lainnya. Sebab, hal itu mempengaruhi kenyamanan pendengarnya.

 

6.Lakukan Pengeditan

Setelah merekam, Anda harus mengedit podcast untuk menghapus bagian yang tidak perlu dan menambahkan musik atau efek suara jika diperlukan.

Proses pengeditan merupakan langkah penting dalam memastikan kualitas suara yang bagus.

 

 

7.Posting Atau Distribusi

Setelah selesai mengedit podcast, Anda harus menemukan cara untuk meng-host file audio podcast Anda.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com