FIN.CO.ID - Vivo V29 5G bisa menjadi pilihan kalian untuk memiliki spesifikasi handphone (HP) mewah dengan harga terjangkau.
Vivo V29 5G diperkenalkan pada 7 September 2023. Hp ini menarik perhatian sejak hari pertama perilisannya.
Vivo V29 5G merupakan hp yang bisa bermain game dan foto lantaran menggunakan chipset Snapdragon 778G dan kamera utama 50MP.
Nah bagi kalian penasaran dengan spesifikasi dan harga Vivo V29 5G, simak ulasan di bawah ini.
BACA JUGA:
- Review Spesifikasi dan Harga Vivo Y33: Lensa Foto 50MP, Hasil Jernih dan Tajam
- Vivo V29 5G Harga dan Spesifikasi: Ditenagai Chipset Snapdragon 778G, Layar AMOLED 120Hz, RAM Hingga 12GB
Vivo V29 5G
Vivo V29 5G-Credit Image: Oppo-
Vivo V29 merupakan handphone kelas menengah namun dapat bersaing dengan produk hp lainnya dalam kebutuhan sehari-hari atau bermain game
Vivo V29 memiliki performa yang diperkuat Snapdragon 778G selain itu memiliki RAM 8GB dan 12GB. HP ini didukung memori internal yang tersedia 256GB dan 512 GB.
Berbicara fotografi, handphone ini mendukung kerja kamera 50MP pada kamera utama.
Menariknya, Vivo V29 memiliki lampu flash berbentuk lingkaran yang mampu memberikan pencahayaan lebih baik.
BACA JUGA:
- Makin Murah! Vivo Y02 3+32 GB Turun Harga 300 Ribu Pada Oktober 2023, Beli Sekarang
- Vivo Y78T Segera Meluncur di Pasar Global: HP Murah dengan Kamera 50MP dan Baterai 6.000mAh
Selain itu, hp ini memiliki lensa beresolusi 50MP dan dipasang LED-flash yang akan memberikan hasil selfie terbaik.
Handphone ini memiliki desain mewah dengan material kaca di bagian depan dan belakang. HP ini membawa sertifikasi tahan debu dan air level IP68.
Layar handphone ini menggunakan panel AMOLED berukuran 6,78 inci yang mendukung refresh rate 120Hz. Resolusinya mampu disesuaikan hingga QHD.