FIN.CO.ID - Berikut ini akan memberikan daftar handphone (HP) android 5.0 yang bisa gunakan WhatsApp per Oktober 2023.
WhatsApp bisa digunakan di HP Android dengan versi baru yang menggunakan versi 5.0. Hal ini guna mengembangkan dan dilengkapi fitur baru WhatsApp.
Maka dari itu HP yang menggunakan versi lama atau v4.0 akan diberhentikan mulai 24 Oktober 2023.
WhatsApp melakukan penghentian ini secara rutin untuk merilis pembaruan keamanan dan fitur baru yang tidak dapat didukung oleh perangkat dengan sistem operasi lama.
"Mulai 24 Oktober 2023, hanya OS Android versi 5.0 dan yang lebih baru yang akan didukung" tulis keterangan resmi WhatsApp.
BACA JUGA:
- Daftar List HP yang Tidak Bisa Gunakan WhatsApp pada 24 Oktober 2023, Segera Cek HP Anda!
- Daftar Smartphone Keren yang Dikabarkan Bakal Meluncur di Indonesia Hingga Akhir 2023
Begitu pun pengguna iPhone yang masih menggunakan iOS 12 ke bawahnya, maka tak akan bisa menggunakan WhatsApp di ponselnya.
WhatsApp akan memberikan pemberitahuan terlebih dahulu kepada pengguna mengenai penghentian dukungan terhadap sistem operasi perangkat.
Bagi kalian ingin mengetahui versis sistem operasi Android, bisa cek di pengaturan Telepon, lalu pilih tentang ponsel, berikutnya pilih informasi perangkat lunak.
Handphone Android 5.0 yang bisa digunakan seperti Samsung, Sony, dan LG.
Berikut ini akan membagikan daftar handphone Android yang dapat menerima update 5.0 dan bisa gunakan WhatsApp per Oktober 2023.
BACA JUGA:
- Daftar Hp Oppo Terbaru 2023 yang Cocok Untuk Fotografi dan Membuat Konten, Dari yang Termahal Hingga Termurah
- Daftar Semua HP yang Support Android 14: Ayo Cek, Punyamu Masuk Daftar Gak?
Daftar HP Android 5.0
Motorola
Moto G42, Image Credit: Motorola--
Moto X