Ketua Relawan Ganjar Sebut Prabowo Subianto Dukung Politik Uang

fin.co.id - 11/09/2023, 10:08 WIB

Ketua Relawan Ganjar Sebut Prabowo Subianto Dukung Politik Uang

Ganjar dan Prabowo

"Kalau ada yang membagi-bagi uang, terima saja. Itu juga uang dari rakyat kok, itu uangnya rakyat," ujar Prabowo Subianto dalam acara bertajuk Orasi dan Konser Kebangsaan dalam rangka Milad Ke-11 Ponpes Ora Aji di Kalasan, Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta, Jumat 8 September 2023 lalu. 

 Prabowo mengatakan, meski menerima uangnya, namun tetap mengikuti hati dalam memilih yang terbaik untuk bangsa dan rakyat. 

 "Kalau dibagi terima aja, tapi ikuti hatimu. Pilih yang kau yakin di hatimu akan berbuat terbaik untuk bangsa, rakyat dan anak-anakmu," ucapnya. (*)

Admin
Penulis