Teknologi . 22/08/2023, 10:00 WIB
Cara Pinjam Uang di Shopee - Berikut ini akan membagikan cara pinjam uang di Aplikasi Shopee lebih mudah dan bunganya lebih rendah.
Bagi kalian pengguna Shopee tentunya tidak asing dengan layanan SPinjam.
SPinjam merupakan layanan pinjaman tunai bagi pengguna Shopee yang ingin membutuhkan uang cepat. Menariknya kalian bisa meminjam sampai Rp12 Juta.
Dengan menggunakan layanan SPinjam, kalian dapat memenuhi segala kebutuhan dengan bunga pinjaman yang rendah.
Kalian bisa mendapatkan pinjaman uang tunai dengan bunga kecil yakni 1,95% per bulan. Selain itu bisa bayar mencicil selama 3 sampai 12 bulan.
BACA JUGA:
Kalian tidak perlu khawatir jika menggunakan layanan pinjaman uang dari Shopee, lantaran shopee tersedia oleh PT Lentera Dana Nusantara dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Untuk menggunakan layanan SPinjam terdapat syarat yang harus kalian penuhi seperti mengaktifkan ShopeePay dan Tidak telat membayar SPayLater dan SPinjam.
Selain itu kalian hanya perlu melengkapi data diri dan siapkan Kartu Tanda Penduduk (KTP).
Kalian tidak perlu khawatir apakah verifikasi di Shopee aman? Semua data yang Shopee simpan memiliki akses bersifat khusus dan terbatas.
Setelah kalian menyimak penjelasan di atas, berikut ini akan membagikan cara pinjaman uang dari SPinjam yang dilansir dari shopee.co.id.
BACA JUGA:
Cara Pinjam Uang di SPinjam
Kalian tidak perlu khawtir apabila memiliki pertanyaan terkait verifikasi KTP. Apakah verifikasi KTP di Shopee aman? Jawabannya adalah iya, karena Shopee akan menyimpan data pribadi kamu dengan aman dengan akses yang bersifat khusus dan terbatas.
Itu berbagai informasi mengenai cara pinjam uang di SPinjam dengan mudah dan cepat. Tidak hanya menyediakan berbagai macam produk untuk kebutuhan sehari-hari, Shopee juga hadir untuk memudahkan semua pengguna setianya.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com