News . 16/08/2023, 06:20 WIB
Klub yang berbasis di Riyadh itu memiliki 18 gelar juara Liga Arab Saudi dan juga empat kali memenangi Liga Champions Asia.
Neymar akan bergabung dengan sejumlah nama-nama besar seperti Kalidou Koulibaly, Ruben Neves, hingga Sergej Milinkovic-Savic.
Tak hanya itu, 13 dari 26 pemain Timnas Arab Saudi di Piala Dunia 2022 lalu juga bermain di sana. (*)
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com