Teknologi . 13/06/2023, 11:04 WIB
Cara Mengganti TV Analog ke TV Digital, Gampang Banget! - Berikut ini akan membagikan cara mengganti tv analog menjadi TV Digital.
Seluruh TV analog kini sudah beralih ke TV Digital. Hal ini sudah diatur dalam pasal 60 A Undang-Undang No. 32 tahun 2022 tentang Penyiaran melalui Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang cipta kerja.
Keunggulan utama TV Digital pada gambar yang lebih tajam, detail, dan warna yang lebih kaya dibandingkan dengan Tv analog.
TV digital juga mendukung format layar lebar (widescreen), sehingga dapat menampilkan konten dalam rasio aspek yang lebih lebar. Selain itu TV digital memiliki saluran siaran yang lebih banyak.
BACA JUGA:
TV digital memiliki fitur-fitur tambahan seperti elektronik program guide (EPG) yang memberikan informasi tentang acara dan jadwal siaran, fitur pembatasan umur (parental control), dan kemampuan merekam dan memutar ulang acara TV (PVR).
Untuk mengganti TV analog menjadi TV digital kalian perlu perangkat tertentu seperti set-top-box dan antena yang sesuai untuk menangkap sinyal TV digital.
Berikut ini akan memberikan cara mengganti TV analog menjadi TV digital yang dilansir dari berbagai sumber
Cara Ganti Tv Analog Jadi Tv Digital
Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda seharusnya dapat beralih ke siaran televisi digital dengan sukses.
Pastikan untuk membaca petunjuk pengguna yang disediakan dengan televisi Anda untuk panduan yang lebih rinci dan spesifik sesuai dengan model televisi Anda.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com