Teknologi . 07/06/2023, 07:05 WIB
Daftar Ponsel Xiaomi yang Tak Lagi Dapat Dukungan- Xiaomi memutuskan untuk tidak lagi memberikan dukungan pembaruan perangkat lunak atau firmwareke untuk sejumlah daftar Handphone (HP) atau ponselnya.
Setidaknya terdapat puluhan HP yang tidak lagi mendapat pembaruan perangkat lunak. Dalam hal ini, HP dimaksud adalah HP jadul yang dirilis beberapa tahun lalu.
Seperti Redmi Note 7, Redmi K20, Redmi 7, Mi 9 SE, Mi Play, dan lainnya telah masuk dalam daftar End-of-Support (EOS).
Perusahaan asal China ini telah menegaskan bahwa dukungannya sekarang mungkin berhenti menawarkan bantuan karena kerentanan keamanan.
BACA JUGA:
Jika Anda pengguna Xiaomi, biasanya Anda akan mendapatkan pembaruan tambalan keamanan setiap bulan dan triwulanan untuk perangkatnya setidaknya selama dua tahun.
Bahkan ada beberapa ponsel premium mendapatkan dukungan untuk pembaruan perangkat lunak yang lebih lama.
Pembaruan ini dimaksud untuk perbaikan kerentanan keamanan dan peningkatan keamanan atau stabilitas lainnya.
Berikut ini kami sajikan daftar ponsel Xiaomi yang tidak lagi pendapat pembaruan perangkat lunak.
Redmi Note 7 Pro--
BACA JUGA:
Jika Ponsel Anda termasuk salah satunya, Anda harus berpikir untuk segera menggantinya
Karena penting untuk memiliki perangkat yang memenuhi syarat untuk menerima pembaruan perangkat lunak agar berfungsi lebih lancar.
Berikut daftar ponsel Xiaomi yang tak lagi dapat Pembaruan, seperti dilansir dari India Today:
Redmi 1, Redmi 1S, Redmi 2, Redmi 2A, Redmi 3, Redmi 3S, Redmi 3X,Redmi 4, Redmi 4X, Redmi 4A,Redmi 5, Redmi 5 Plus, Redmi 5A, Redmi Note 1, Redmi Note 1S, Redmi Note 2, Redmi Note 2 Pro, Redmi Note 3, Redmi Note 4, Redmi Note 4X, Redmi Note 5.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com