Games . 06/05/2023, 14:32 WIB

5 Tugas EXP Laner Mobile Legends Agar Tidak Telat saat Team Fight

Penulis : Admin
Editor : Admin

5 Tugas EXP Laner Mobile Legends Agar Tidak Telat saat Team Fight - Berikut ini akan mengulas tugas EXP laner dalam game Mobile Legends Bang Bang (MLBB).

Mobile Legends merupakan game battle royale 5vs5. Terdapat lima posisi yang harus diisi seperti expe lane, gold lane, support, roam, dan jungler.

Di Mobile Legends, EXP Laner merupakan role yang identik dengan hero kuat dan tangguh seperti hero tank atau hero fighter.

Role ini diisi oleh satu hero dan biasanya sering terjadinya satu lawan satu dengan musuh.

Permasalahan seorang EXP laner ialah telat ketika team fight dan sering digangking musuh.

Maka dari itu akan memberikan tips and trick tugas seorang EXP laner di Mobile Legends yang dilansir dari berbagai sumber

BACA JUGA: Cara Membuat Akun Baru Mobile Legends, Ayo Mainkan dan Jadilah Top Global

BACA JUGA: Hero Mobile Legends Esmeralda: Cek Item Buildnya yang Bikin Auto Tebal

Tugas EXP lane Mobile Legends

1. Jaga Lane

EXP laner harus menjaga laning atau tower kalian sendiri dan jangan sampai hancur. Dengan tugas tersebut memperkecil kemungkinan akan penguasaan map land of down.

Dalam menjaga tower kalian bisa melakukan cutting minion atau potong minion untuk memudahkan dalam menjaga lane sekaligus serta mendapatkan informasi lokasi lawan.

2. Rotasi

Setelah melakukan memotong minion, seorang explaner bisa melakukan rotasi ke mid lane untuk membantu hero support untuk lakukan ganking.

Ketika potong minion, musuh tidak mungkin melakukan push tower.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com