Item Mobile Legends untuk Hero Melissa yang Bikin Musuh Gak Berani Maju

fin.co.id - 11/04/2023, 16:35 WIB

Item Mobile Legends untuk Hero Melissa yang Bikin Musuh Gak Berani Maju

Hero Mobile Legend, Melissa

Selain itu memiliki Unique Passcie Doom Critical hit akan menambah Physical Attack hero sebesar 5 persen selama 2 detik.

Demon Hunter Sword : Menambah +35 Physical Attack dan 35 persen Attack Speed lebih cepat. Selain itu, pasif item ini dapat memberikan tambahan 9 persen HP taget dari Physical Damage tambahan.

Malefic Roar: Memperoleh tambahan Physical PEN sebesar 35 persen, meningkatkan Physical Penetration sebesar 0,05 persen (hingga 20 persen) saat melawan musuh yang memiliki item Physical Defense.

BACA JUGA: Link Download Game Berandal Sekolah Apk, Tersedia Fun Mini Games dan Map Sekolah Luas!

Emblem Melissa

Melissa dapat menggunakan Marskman Embel -Electro Flash/weaknes Finder yang dapat meningkatkan critical dan attack speed yang tinggi.

Embem ini ini dapat meningkatkan Basic Attack Melissa sehingga akan sangat menyakitkan.

Battle Spell Melissa

Melissa merupakan hero yang lincah ketimbang marksman lainnya. Jadi hero ini menggunakan Inspire untuk menambah attack speed hero. 

Kalian tidak perlu menggunakan sprint atau Flccker untuk menghindari musuh. Karena ulti Melissa dapat mengatasi hal tersebut.

Skil Melissa

Skill Pasif - Doll Buster: Melisa memberikan 125 persen Damage kepada minion, creep, dan unit yang dipanggil.

Skill 1 - Falling!: Mengurangi Cooldown Skill selama 1,5 detik setiap kali Melissa memberikan Damage kepada lawan dengan menyerang Muddles.

Skill 2 - Eyes on You!: Boneka memberikan 250 Physical Damage pada hit pertama dan menghubungkan lawan di sekitar selama hingga 6 detik. Lawan yang terhubung akan terkena efek slow sebesar 60 persen yang akan berkurang selama 1,5 detik dan dapat melepas hubungannya dengan bergerak keluar dari jangkauannya.

Muddles akan kembali ke Melissa lebih awal saat tidak terdapat lawan di sekitarnya dan akan langsung kembali apabila dia berada terlalu jauh.

Ketika Muddles berada di Battlefield, kamu dapat melakukan Tap pada tombol Attack Minion untuk langsung menyerang Muddles.

Skill Ultimate - Go Away!: Ketika diaktifkan, area akan menyebabkan efek Knockback kepada lawan yang berada di area dan memberikan 500 Magic Damage. Kemudian area akan menyebabkan efek Knockback secara terus-menerus kepada lawan yang mencoba memasukinya dan memberikan 50 Magic Damage, lalu efek slow kepada mereka. Area juga akan menghentikan skill pergerakan lawan kecuali mereka kebal terhadap efek Crowd Control. Area akan berpindah dengan Melissa sekali.

Admin
Penulis