3. iPhone 11
BACA JUGA: Harga iPhone 11, iPhone 12 dan iPhone Lainnya Terbaru Akhir Februari, Banyak Yang Turun Harga!
iPhone 11 ini menjadi rekomendasi terakhir untuk bisa bermain game.
Awal rilis iPhone ini dibanderol sekitar Rp 12 jutaan, namun kini sudah alami penurunan harga.
Walau harganya sudah turun hingga capai Rp 4 jutaan, iPhone 11 ini masihh memiliki spesifikasi yang terbaik.
iPhone 11 ini memiliki layar seperi LCD 6,1 inci (1792 x 828 piksel) dengan liquid retina 326 ppi. Selain itu memiliki proseso 64-bit A13 bionic enam-inti, Neural Engine 8-inti.
Selain itu sistem kamera ganda dengan kamera Ultra Wide dan Wide 12 MP; mode Malam, mode Potret, dan video 4K hingga 60 fps. Kamera depan TrueDepth 12 MP dengan mode Potret, video 4K, dan video gerakan lambat
Selain itu terdapat Face ID untuk autentikasi aman dan memiliki Chip A13 Bionic dengan Neural Engine generasi ketiga
Melalui online shope iPhone 11 masih dibanderel dengan harga mencapai sekitaraan empat juta ke atas.
Harga iPhone 11
iPhone 11 64 GB Rp 5.500.000
iPhone 11 256 GB Rp 7.179.000