News . 04/03/2023, 07:26 WIB
Harta Eko tercatat menyentuh Rp 15,7 miliar, sementara utangnya Rp 9 miliar. Sehingga total hartanya Rp 6,7 miliar di 2021.
Diketahui, Eko Darmanto melalui akun Instagram @eko_darmanto_bc kerap membuat konten pamer harta dan gaya hidup hedon.
Eko Darmanto kerap pamerkan kendaraan mewahnya hingga pesawat Cessna.
Namun saat ini, akun tersebut akun pribadi miliknya @eko_darmanto_bc sudah tidak aktif lagi. (*)
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com