Regional . 16/02/2023, 14:18 WIB

Penampakan Pesawat Susi Air yang Dibakar KKB Papua Egianus Kogoya

Penulis : Admin
Editor : Admin

Pesawat Susi Air dengan nomor penerbangan PK-BVY yang dipiloti Philip Mark Merthens dibakar KKB sesaat setelah mendarat dengan membawa lima orang penumpang.

Saat ini, pilot Susi Air berkebangsaan Selandia Baru itu disandera KKB pimpinan Egianus Kogoya.

 

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com