Sebelum Dibunuh di Rumah Cikarang Bekasi, Pelaku dan Korban Jalani Perselingkuhan Selama 7 Bulan

fin.co.id - 15/02/2023, 19:58 WIB

Sebelum Dibunuh di Rumah Cikarang Bekasi, Pelaku dan Korban Jalani Perselingkuhan Selama 7 Bulan

Pelaku pembunuhan saat dihadirkan anggota kepolisian saat konfrensi pers

"Korban jawab dengan nada sedikit tinggi menolak, lalu korban dipukul dan di tampar oleh pelaku,"  ujarnya.

Tidak berhenti sampai disitu, pelaku yang sangat emosi karena penolakan langsung mengambil pisau dan menusuk korban.

Admin
Penulis