Payment: Pengertian dan Jenis-Jenis Payment di Indonesia

fin.co.id - 06/02/2023, 18:05 WIB

Payment: Pengertian dan Jenis-Jenis Payment di Indonesia

Payment: Pengertian dan Jenis-Jenis Payment di Indonesia

Yakni, jika melakukan transaksi dalam jumlah besar, maka membutuhkan waktu untuk menghitung uang, termasuk kemungkinan salah hitung.

BACA JUGA: Chandra Asri Raih Fasilitas Balloon Payment USD 250 Juta dari BNI

BACA JUGA: Ternyata Ini Perbedaan Bartender Dan Barista, Sekilas Sama Tapi Beda!

2. Debit dan Kredit

Kartu debit maupun kartu kredit bisa memudahkan orang dalam melakukan transaksi. 

Pembayaran menggunakan kartu debit atau kartu kredit tidak perlu memabwa uang tunai dalam jumlah besar.

Pengguna kartu debit bisa melakukan transaksi pembelian selama saldo di dalam rekening masih cukup.

Sedangkan untuk pengguna kartu kredit, ada batasan yang telah disepakati oleh pengguna dan bank. 

Jika sudah melebihi batas, maka transaksi menggunakan kartu kredit pun tidak bisa dilakukan. 

BACA JUGA: Bangun Digital Payment Ekosistem UMKM, BRI Jalin Kerjasama Layanan Pada Platform AYO SRC

3. Online Payment 

Online payment sering disebut e-payment. Sistem pembayaran online ini memanfaatkan jaringan komputer, internet dan layanan keuangan digital. 

4. Virtual Account

Virtual account adalah pembayaran dengan cara menggunakan ID unik khusus. Dalam sistem pembayaran virtual account ini, pembeli tinggal memasukkan kode atau id khusus penjual dalam melakukan transaksi. 

BACA JUGA: Jadi Vehicle Inklusi Keuangan Digital TelkomGroup, Finnet Gaet Topindoku Majukan Digital Payment di Kalimatan

Admin
Penulis