News . 30/01/2023, 20:31 WIB

Ternyata Ada 1.030.501 Formasi CPNS dan PPPK Tahun 2023, Segera Persiapkan Diri

Penulis : Admin
Editor : Admin

Diapun berharap para guru honorer yang telah mengabdi cukup lama mendapat penempatan.

"Semoga semua lancarnya," harapnya.

BACA JUGA: Kemenkumham Buka CPNS 2023 untuk Lulusan SMA dan SMK, Ini Formasi dan Besaran Gaji yang Akan Diterima

BACA JUGA:Biaya Haji 2023 Rp69 Juta, Jokowi: Belum Final Sudah Ramai

Berdasarkan data yang dibagikan Nunuk, jumlah formasi PPPK untuk intansi daerah sebanyak 943.373 meliputi;

1. PPPK Guru tersedia sebanyak 580.202. 

2. PPPK Tenaga Kesehatan sebanyak 372.542 

3. PPPK Teknis sebanyak 35.629

4. PPPK untuk intansi pusat sebanyak 56.450

Sementara untuk formasi CPNS 2023 hanya dibuka untuk intansi pusat, khusus bidang Kehakiman, Kejaksaan, dan Intelijen dengan total formasi sebanyak 24.419.

Berikut Rincian Lengkap Kebutuhan Formasi CPNS dan PPPK 2023

1. Intansi Pusat

• Formasi CPNS : 24.419

• Formasi PPPK: 56.450

• Jumlah Formasi: 80.869

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com