Pertandingan Supercopa de Espana 2023 akan dimainkan menggunakan sistem single leg alias partai tunggal (sekali main).
Salah satu tim pemenang semifinal dipastikan lolos ke partai puncak untuk memperebutkan trofi Supercopa de Espana 2023.
Meski begitu tak ada salahnya untuk mengetahui jadwal pertandingan semifinal Supercopa de Espana 2023 dini hari nanti. Simak.
Jumat , 13 Januari 2023
- Real Betis vs Barcelona di Stadion King Fahd International, Riyadh, Arab Saudi, pukul 02.00 WIB.
#Loker #Magang #Interenshiphttps://t.co/eMWBVlwlyX
— Fajar Indonesia Network (@FajarIDNetwork) December 17, 2022