Teknologi . 07/01/2023, 12:51 WIB
JAKARTA, FIN.CO.ID - Berikut tutorial setting Proxy WhatsApp untuk Android dan iPhone agar berkirim pesan dan video call tetap lancar.
WhatsApp kini memiliki fitur baru keren yang memungkinkan penggunanya tetap dapat berkomunikasi meski kuota atau jaringan internet mengalami masalah.
BACA JUGA: Gunakan WhatsApp Proxy, Amankah Ketika Chattingan Tanpa Internet? Ini Jawabannya
BACA JUGA:Begini Cara Setting WhatsApp Proxy, Bisa Tetap Online Meskipun Tak ada Jaringan Internet
WhatsApp Proxy ini punya kemampuan mempertahankan akses apabila koneksi internet sedang terblokir, terganggu atau kuota habis.
Untuk kamu yang ingin tahu cara menggunakannya bisa membaca ulasan pada artikel ini hingga selesai.
Dirangkum dari berbagai sumber, Proxy Server merupakan perangkat komputer yang bekerja sebagai Proxy yang menjadi perantara ke server tujuan.
Dengan adanya proxy , Anda juga bisa melakukan aktivitas internet yang lebih aman.
BACA JUGA: Update! Link Download GB WhatsApp Terbaru Januari 2023, Anti-Ban dan Gratis
WhatsApp memang memberikan banyak sekali fitur menarik yang bisa kamu dapatkan, salah satunya Proxy WhatsApp.
Dengan menggunakan Proxy WhatsApp kamu bisa menemukan banyak keuntungan yang bisa di dapatkan dari dalam aplikasi komunikasi ini.
Lantas bagaimana tutorial setting Proxy WhatsApp untuk Android dan iPhone?
Cara Setting Proxy WhatsApp Pada Android
1. Pastikan WhatsApp yang kamu gunakan sudah terbaru.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com