Piala Dunia 2022 . 24/11/2022, 06:10 WIB

Piala Dunia 2022, Spanyol Pesta Gol ke Gawang Kosta Rika 7-0 Tanpa Balas

Penulis : Admin
Editor : Admin

Spanyol menutup pesta gol mereka ke gawang Kosta Rika pada waktu tambahan babak kedua setelah Alvaro Morata mencetak gol memanfaatkan umpan Dani Olmo sehingga laga berakhir dengan skor 7-0 untuk keunggulan La Roja.

Selanjutnya Spanyol akan menjalani partai berat menghadapi Jerman pada Senin (28/11) mendatang, sedangkan Kosta Rika akan ditantang Jepang sehari sebelumnya.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com