Viral . 14/11/2022, 15:24 WIB

Momen Menegangkan Iriana Jokowi Terpeleset di Tangga Pesawat, Paspampres Gerak Cepat

BACA JUGA: Sejarah Bandara Kualanamu Medan, Tempat Nyasar Koper Kaesang Pangarep Oleh Batik Air

Saat turun dari pesawat, Presiden disambut oleh Gubernur Bali Wayan Koster, Menteri Koordinator Bidang Ekonomi Airlangga Hartarto, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, dan Kepala BIN Budi Gunawan.

Presiden telah melakukan kunjungan kerja ke Kamboja menghadiri KTT ASEAN sejak 9 hingga 13 November 2022.

Selama di Bali, Presiden Jokowi dijadwalkan menghadiri serangkaian kegiatan Presidensi G20 dengan puncak perhelatan KTT G20 pada 15-16 November 2022.

G20 merupakan platform multilateral strategis yang menghubungkan sejumlah negara dengan perekonomian besar di dunia yang dimulai sejak 1999.

KTT G20 ke-17 akan diselenggarakan di Nusa Dua, Bali, pada 15-16 November 2022.

Presidensi G20 Indonesia mengangkat tema "Recover Together Recover Stronger" dan mengangkat tiga isu prioritas, yaitu arsitektur kesehatan, transformasi digital, dan transisi energi berkelanjutan

© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com