"Saya berharap intensitas curah hujan tidak lagi tinggi, sehingga banjir segera surut. Dan pelayanan bisa kembali berjalan normal," tuturnya.
fin.co.id - 06/11/2022, 19:36 WIB
Admin, Admin
Tim RedaksiPetugas RSUD Abdul Azis Singkawang dibantu aparat TNI dan Polri memindahkan pasien ke tempat yang lebih aman akibat bangsal RSUD tersebut terendam banjir.
"Saya berharap intensitas curah hujan tidak lagi tinggi, sehingga banjir segera surut. Dan pelayanan bisa kembali berjalan normal," tuturnya.