Nasional . 05/11/2022, 15:53 WIB
JAKARTA, FIN.CO.ID - Berikut tak ada salahnya mengetahui profil Reza Paten yang menang lelang headband Atta Halilintar. Hingga membuat suami Aurel Hermansyah terseret kasus Net89.
Headband pertama Atta Halilintar dimenangkan oleh Reza Paten dengan terjual sampa Rp 2,2 miliar pada Januari lalu.
Setelah diungkap, Reza Paten kini diduga melakukan penipuan robot tranding bernama Net89.
Reza Paten Diduga melakukan penipuan kepada 280 orang dengan total kerugian capai Rp 28 Miliar.
BACA JUGA: Rekening Reza Paten Dibekukan, PPATK Bongkar Perputaran Uang yang Lebih dari Rp 1 Triliun
BACA JUGA:Reza Paten Bantah Terkait Kabar Dirinya Sebagai Pendiri dan Pemilik Robot Trading Net89
Mengenai hal beberapa public figure seperti Atta Halilintar Hingga Tagy Malik ikut terserta kasus Reza Paten soal robot trading Net89.
Lalu siapa sosok Reza Paten yang membuat Atta Halilintar terjerumus kasus robot trading Net89.
Reza Paten dikenal sebagai cracy rich asal Surabaya yang tajir melintir. Ia dikeknal sebagai seorang pedagang mata uang asing.
Reza Paten berkecimpung di dunia trading sejak tahun 2019 lalu. Pria berusia 38 tahun tersebut merupakan lulusan teknik informatika dan analisis cukup kuat.
BACA JUGA: Atta Halilintar hingga Mario Teguh Dipolisikan Terkait Robot Trading Net89
BACA JUGA:Reza Paten Mengaku Menang Lelang Headband Atta Halilintar Pakai Uang Pribadi, Tidak Ada Kaitan NET89
Sebagai ahli forex dia bisa meraup uang hingga Rp 100 milar dari perdagangan mata uang asing tersebut.
Lanjutnya, Reza memiliki perangkat lunak robot trading dengan nilai fantastis.
Tahun 2021, nilai robot trading mencapai Rp 500 miliar.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com