"Ini adalah atmosfer yang bagus di tim dan kami termotivasi. Kami ingin menghadapi Liga Champions satu per satu pertandingan, seperti yang selalu kami lakukan di klub ini, dan itulah bagaimana kami akan melanjutkannya," tuturnya.
Atletico Madrid (3-5-2): Grbic; Reinildo, Witsel, Gimenez; Carrasco, Lemar, Koke, Llorente, Molina; Morata, Felix.
Porto (4-3-1-2): Diogo Costa; Sanusi, Marcano, Pepe, Joao Mario; Bruno Costa, Uribe, Otavio; Pepe; Taremi, Evanilson
Atletico Madrid dan Porto bergabung dalam grup B bersama Bayern Leverkusen dan Club Brugge.
Patut disaksikan pertandingan Atletico Madrid vs Porto di vidio.com (klik di sini).
Perlu diingatkan fin.co.id tidak bertanggung jawab atas perubahan jadwal atau kualitas siaran pertandingan.