Sementara itu menurut pakar gaya hidup sehat ala Islam, asam lambung bisa dihindari dengan tentunya menghindari pemicunya.
"Tipsnya hindari makanan yang jadi pemicunya," kata dr. Zaidul Akbar seperti dikutip FIN dari Instagram resminya.
"Bahannya yang mudah, murah dan yang penting tidak memberatkan ginjal dengan produk kimia," lanjutnya.
Bahan-bahan yang diperlukan:
- Kunyit 2 jari kelingking- Jahe 2 jari jempol - kayu manis 2 jari kelingking- Jeniper 1- Daun sereh 2- Garam himalaya - madu - air kurleb 300 cc
Cara menyiapkan:
Rebus air sampai mendidih, matikan api terus masukkan bahan jahe, kunyit dan kayu manis.