Health . 23/08/2022, 17:43 WIB
Seperti dirilis ilmuwan pada Food Research International, berkat kadar antioksidan bernama quercetin dan anthocyanin yang dikandungnya dalam jumlah tinggi, alasan yang membedakan bawang merah dari jenis bawang lain.
Kendati demikian, tidak semua bawang merah menawarkan manfaat yang sama. Menurut penulis studi Suresh Neethirajan, PhD, ada ciri khusus yang ditunjukan bawang merah dengan kandungan quercetin dan anthocyanin yang tinggi.
“Karena anthocyanin adalah zat yang bertanggungjawab atas warna pada buah dan sayuran, maka sangat masuk akal jika bawang merah dengan warna yang lebih gelap, punya khasiat yang lebih ampuh dalam memerangi kanker,” kata Dr. Neethirajan seperti dikutip dari Women’s Health Mag.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com