Viral . 17/08/2022, 19:44 WIB
(BACA JUGA: Meriah, Lomba Panjat Pinang di Aliran Kali Bekasi Sedot Animo Warga)
Namun salah satu anggota paskibra masih berdesak tangis atas kegagalnya. Gibran pun langsung menepuk badanya bermaksud untuk menenangkanya.
"Ora popo udah ora popo (tidak apa-apa)," ucap Gibran pada Rabu 17 Agustus 2022.
Gibran minta kepada para peserta upacara untuk memberi semangat kepada paskibra untuk bertepuk tanga.
"Untuk menyemangati adik-adik Paskibraka mohon tepuk tanganya. latihan lagi," ungkapnya.
(BACA JUGA: Kemensos Meriahkan HUT RI ke 77 Diiringi Marching Band Disabilitas)
Putra sulung Presiden Jokowi juga meminta maaf karena tali tiang bendera putus.
"Yang namanya kejadian seperti ini kecelakaan, tidak bisa diprediksi kesalahan kecl. Saya mohon maaf. Adik-adik Paskibra semangat," tandasnya.
View this post on Instagram
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com