Kaki Anda Terasa Dingin dan Mudah Berkeringat? Ini Banyak Kemungkinannya

fin.co.id - 27/07/2022, 01:33 WIB

Kaki Anda Terasa Dingin dan Mudah Berkeringat? Ini Banyak Kemungkinannya

Telapak Kaki Kesemutan, Image oleh andreas160578 dari Pixabay

Hal ini diungkap Dr. Sanam Hafeez, seorang neuropsikolog yang berbasis di kota New York.

Menurut dia, bau keringat yang menyengat ini menandakan jika ada yang salah dengan kesehatan mental seseorang.

Keringat stres yang menyengat kata Dr. Sanam, diproduksi tubuh ketika mereka dalam ketakutan atau dirundung rasa cemas.

Admin
Penulis