Kemenag, kata dia, akan berkoordinasi dengan Kanwil Kemenag Jawa Timur, Kankemenag Jombang, serta pihak-pihak terkait untuk memastikan bahwa para santri tetap dapat melanjutkan proses belajar dan memperoleh akses pendidikan yang semestinya.
"Jangan khawatir, Kemenag akan bersinergi dengan pesantren dan madrasah di lingkup Kemenag untuk kelanjutan pendidikan para santri," tutur Waryono.
Dalam kasus asusila yg dilakukan anak dari pengasuh Ponpes Shiddiqiyyah Ploso, Jombang, saya SALUT dgn kawan-kawan NU.
— Dede Budhyarto (@kangdede78) July 7, 2022
Mrk tidak membela malah meminta aparat kepolisian untuk MENINDAK TEGAS bahkan di Medsos menyarankan kpd @Kemenag_RI MENUTUP Ponpes itu.
Berbeda dgn yg onoh