Mobil . 01/07/2022, 18:25 WIB

Ini 5 Jenis Mobil Berpotensi Tak Bisa Pakai BBM Pertalite, Termasuk Honda dan Toyota

Penulis : Admin
Editor : Admin

JAKARTA, FIN.CO.ID-  Dikabarkan lima Jenis mobil termasuk Toyota dan Honda berpotensi tidak bisa memakai jenis bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite. 

Sebagaimana diketahui, PT Pertamina (Persero) akan memberlakukan bagi pemilik mobil diwajibkan membeli BBM jenis Pertalite dan solar harus gunakan aplikasi MyPertamina.

Pertamina menegaskan, bagi pemilik mobil harus mendaftar platform digital MyPertamina ketika melakukan pembelian BBM jens Pertalite atau Solar.

(BACA JUGA: Greget, Saingan Baru Steam Deck Ini Pakai Kartu Grafis Dedicated)

(BACA JUGA:Suzuki Brezza Si Calon 'Pembunuh' Raize Mulai Dipasarkan di India, Harga Murah Pakai Sunroof)

Pembelian BBM Pertalite dan solar wajibkan gunakan aplikasi Mypertamina bagi kendaraan roda empat , supaya bisa diatur ketar agar tepat sasaran.

Hal tersebut di sampaikan oleh Sekretaris Perusahaan PT Pertamina Patra Niaga Irto Ginting dalam Konfrensi pers.

"Kami tegaskan tidak wajib memiliki aplikasi MyPertamina, namun wajib mendaftar pada website subsidi tepat.mypertamina.id dan ini khusus untuk kendaraan roda empat," ucap Irto Ginting, pada Kamis, 30 Juni 2022.

Dilansir dari akun Instagram Info Jakarta Barat, Namun Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) akan melarang beberapa jenis mobil untuk memakai  jenis Pertalite.

(BACA JUGA: Dahsyat, Holywings Indonesia Digugat Rp35,5 Triliun, Uangnya Buat Bangun Rumah Ibadah)

(BACA JUGA:Cari Mobil Sedan 'Second' Harga Rp50 Jutaan? Cek Disini Daftarnya)

BPH Migas pun telah merilis beberapa tipe mobil seperti Toyota dan Honda yang berpotensi dilarang mengguakan BBM jenis pertalite

Berikut 5 Jenis mobil berpotensi tidak boleh mamakai jenis pertalite.

1. Toyota

All New Voxy - 2.0 L

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com