Dini Nurdiani, Gadis yang Hilang Ternyata Tewas Dihabisi Istri Selingkuhannya

fin.co.id - 15/05/2022, 06:09 WIB

Dini Nurdiani, Gadis yang Hilang Ternyata Tewas Dihabisi Istri Selingkuhannya

Dini Nurdiana 27 tahun warga Cengkareng yang hilang saat pamit ikut bukber hingga saat ini belum ditemukan.

Kompol Ardhie mengatakan Dini menjalani hubungan dengan suami tersangka selama 4 bulan.

Di sisi lain, kata Ardhie, Dini Nurdiani juga mengetahui kekasihnya tersebut sudah mempunyai istri, yakni NU.

“Menurut informasi yang kita dapat, hubungannya baru 4 bulan. Hubungan korban dengan tersangka,” jelasnya.

“Korban tahu. Dia mengetahui bahwa suami tersangka ini sudah berumah tangga dan mempunyai tiga anak,” tambahnya.

Sebelumnya Dini Nurdiani dilaporkan hilang oleh keluargnya ke Polres Metro Jakarta Barata usai pamit untuk buka bersama pada 26 April 2022.

Dan ternyata pada 29 April 2022, Dini Nurdiani ditemukan tewas di tanah kosong di Bekasi.

 

Admin
Penulis