Regional . 13/05/2022, 21:39 WIB
Terkait dengan itu, Dijan mengimbau pengusaha jangan membeli ternak sapi sakit dari mana saja. Termasuk daging sapi impor yang melewati wilayah Jawa Timur.
"Kalau pengiriman daging impornya dari Jakarta melalui Tanjung Priok langsung ke Lombok, Insya Allah masih aman. Yang penting tidak melalui daratan Jawa Timur," katanya lagi.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com