Timnas U-23 Segrup Dengan Vietnam di SEA Games, Shin Tae-yong: Mereka Mungkin Calon Juara

fin.co.id - 07/04/2022, 08:49 WIB

Timnas U-23 Segrup Dengan Vietnam di SEA Games, Shin Tae-yong: Mereka Mungkin Calon Juara

Kepala pelatih Timnas Indonesia kelahiran Korean Selatan Shin Tae-yong.

"Kami berharap dengan persiapan yang baik, timnas Indonesia dapat meraih juara SEA Games 2021," beber Iriawan.

"Dengan materi pemain yang dipanggil ini serta selalu bekerja keras, disiplin dan fokus, PSSI yakin hal tersebut akan tercapai," sambungnya.

Pada pemanggilan ini terdapat empat pemain senior, yakni Fachruddin Aryanto, Irfan Jaya, Marc Klok, dan Ricky Kambuaya.

Selain itu nama-nama pemain yang bermain di luar negeri juga dipanggil seperti Elkan Baggott, Egy Maulana Vikri, Witan Sulaeman, Saddil Ramdani, Pratama Arhan.

(BACA JUGA: Conor McGregor Jelaskan Alasan Tak Hadir di Wrestlemania 38: Mereka Semua Takut Pada Saya)

Berikut daftar 29 pemain Timnas Indonesia U-23 yang TC di Korea Selatan:

Kiper:

Muhamad Riyandi (Barito Putera).

Ernando Ari (Persebaya Surabaya).

Andhika Ramadhani (Persebaya Surabaya).

Muhammad Adisatryo (Persik Kediri).

Bek:

Asnawi Mangkualam (Ansan Greeners).

Amiruddin Bagas Kaffa (Barito Putera).

Elkan Baggott (Ipswich Town).

Admin
Penulis