MotoGP . 30/03/2022, 20:08 WIB

Masih Jalani Pemulihan Akibat Diplopia, Marc Marquez Resmi Digantikan Pembalap Penguji di MotoGP Argentina

Penulis : Admin
Editor : Admin

"Pebalap Repsol Honda itu tidak akan ambil bagian di putaran berikutnya di MotoGP yang berlangsung akhir pekan ini di Argentina karena dia melanjutkan pemulihan," bunyi pernyataan Honda.

Kabar absennya Marc Marquez pada balapan MotoGP Argentina juga dipertegas oleh dokter kepercayaannya, Sanchez Dalmau.

“Pemulihan belum selesai, dan Marc Marquez harus mengikuti aturan terapi yang sudah mapan dengan perawatan konservatif,” kata Sanchez Dalmau.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com