MU Berencana Tukar Ronaldo dengan Pochettino

fin.co.id - 07/02/2022, 19:37 WIB

MU Berencana Tukar Ronaldo dengan Pochettino

Cristiano Ronaldo Selebrasi, Image Credit: @cristiano/Instagram

Meski sudah tidak lagi muda, bakal berusia 37 tahun dalam waktu dekat ini, Ronaldo masih haus akan gelar. Dan dirinya mulai menyadari, bahwa MU bukanlah tempat yang tepat untuk menuai trofi.

Masalah di Ruang Ganti Pemain

Hubungan yang tidak harmonis di ruang ganti pemain MU, selain buruknya performa United di bawah arah Ralf Rangnick, hanyalah segelintir penyebabnya.

Manchester United bahkan kini dikabarkan terbagi dalam dua kubu.Ada kubu Cristiano Ronaldo cs, dan mereka yang tidak berbahasa portugis.

(BACA JUGA: Juventus Libas Verona 2-0, Duo Pemain Anyar Jadi Bintang)

Admin
Penulis