News . 31/03/2021, 16:48 WIB

Mr. P Tidak Lagi Sensitif? Ini Dia Penyebabnya

JAKARTA - Mr. P adalah salah satu bagian tersensitif dari bagian tubuh prIa. Namun apa yang terjadi ketika Mr. P sudah tidak lagi sensitif seperti dahulu, malahan terkesan mati rasa?

Jika biasanya hal ini disebabkan oleh terlalu lama duduk, namun pada kasus lain, hal ini menandakan adanya kondisi kesehatan tertentu. 

Meski cidera dapat juga menjadi penyebabnya, mati rasa di bagian sana adalah ciri dari rendahnya kadar testosterone dalam tubuh.

Pada kasus yang lebih serius, Mr. P yang mati rasa adalah ciri dari kerusakan pada sistem saraf tubuh. Pemicunya adalah seperti diabeetes, lupus, multiple sclerosis, penyakit vaskuler dan lainnya. 

Perubahan pola hidup menurut ahli, dapat dilakukan untuk mengatasi masalah ini, khususnya jika masalah ini disebabkan oleh kebiasaan duduk lama. 

Konsumsi obat-obatan tertentu, biasanya menjadi solusi pada kasus kesehatan kronis. Health melansir.(ruf/fin)

© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com