News . 10/03/2020, 02:34 WIB

19 Orang Terkonfirmasi Positif Corona, Wabah Dibawa dari Singapura

Penulis : Admin
Editor : Admin

BERIKUT DAFTAR

19 PASIEN

POSITIF COVID-19:

•Berawal dari kasus 01 adalah perempuan berusia 31 tahun ia mengalami kontak langsung dengan warga negara Jepang yang menjadi kasus terkonfirmasi ke-24 di Malaysia.

•Kasus 02 adalah ibu berusia 64 tahun yang merupakan mengalami kontak langsung dari kasus 01.

•Kasus 03 mengalami kontak langsung dari kasus 01.

•Kasus 04 mengalami kontak langsung dari kasus 01.

•Kasus 05 merupakan seorang pria berusia 55 tahun, diketahui positif COVID-19 berdasarkan hasil pemeriksaan lanjutan dari penelusuran klaster Jakarta (kasus 01 dan 02).

•Kasus 06 adalah pria 36 tahun, imported case dari Jepang selaku anak buah kapal Diamond Princess.

•Kasus 07, perempuan, 59 tahun, kondisinya nampak sakit ringan sedang, stabil. Ini kasus imported case. Baru kembali dari luar negeri.

•Kasus 08, laki-laki, 56 tahun, tertular dari kasus 07, menggunakan beberapa peralatan infus, oksigen karena sebelum kontak dengan kasus 07 sudah sakit lebih dulu, yaitu diare ditambah riwayat diabetes. Ia dikategorikan sakit sedang-berat.

•Kasus 09, perempuan, 55 tahun, imported case (datang dari luar negeri).

•Kasus 10, laki-laki, 29 tahun WNA, tracing atas kasus 01

•Kasus 11, WNA, perempuan 54 tahun, bagian dari tracing kontak kasus 01.

•Kasus 12, laki-laki, 31 tahun, hasil tracing dari kasus 01.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com