Todongkan Pisau

Pria Mengaku Aparat Todongkan Pisau ke Tukang Parkir, Bukannya Ditangkap Malah Dijemput Dinsos, Ternyata ODGJ

Pria Mengaku Aparat Todongkan Pisau ke Tukang Parkir, Bukannya Ditangkap Malah Dijemput Dinsos, Ternyata ODGJ

Seorang warga yang berprofesi sebagai tukang parkir, Ukung mengatakan, kejadian itu berawal ketika dirinya hendak meminta uang parkir kepada pria tersebut.