Sorong Papua Barat
Tutup Akses Sorong, Polisi Kejar 53 Napi Lapas Sorong yang Kabur Usai Ibadah Minggu
Sebanyak 53 narapidana (napi) Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Sorong Papua Barat Daya kabur usai Ibadah Minggu, 7 Januari 2024.