Siswa bermasalah

Pemkab Tangerang Berencana Kirim Siswa Tukang Tawuran ke Barak TNI Polri 

Pemkab Tangerang Berencana Kirim Siswa Tukang Tawuran ke Barak TNI Polri 

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) berencana mengirim siswa bermasalah seperti tawuran ke barak TNI atau Polri guna memberikan pendidikan karakter dan kedisiplinan.