Dana Zakat
Usulan Sultan Bachtiar soal Dana Zakat untuk Program MBG Ditanggapi Kritis Dasco: Kalau Iuran, Namanya Bukan Gratis Lagi!
Ketua Partai Gerindra Sufmi Dasco menanggapi keras usulan Sultan Bachtiar yang ingin memanfaatkan dana zakat untuk program Makan Bergizi Gratis. Dasco menyebutkan jika menggunakan iuran atau zakat, program ini tak bisa disebut gratis lagi