Cegah Banjir
Puluhan Sumur Resapan dan Biopori Super Jumbo Bakal Dibangun Pemkot Tangerang
Pembuatan sumur resapan dan biopori itu dilakukan sebagai upaya untuk mencegah terjadinya banjir di Kota Tangerang.