Andrika Fathir Rachman
Tak Disangka, Kiper Timnas U-16 Berzikir Saat Adu Penalti Lawan Myanmar U-16
Kiper Timnas Indonesia U-16 Andrika Fathir Rachman mengaku terus berzikir saat menghadapi adu penalti melawan Myanmar U-16 dalam semifinal Piala AFF U-16 2022.