SEOUL - Yoo Jae Suk kembali gaet award Best Variety Personality untuk kedua kali secara berturut-turut.
/p>
Berhasil membawa pulang kategori Best Male Variety Personality, host Running Man itu mengaku gembira.
/p>
“Saya bersukur dan gembira. Saya janji akan menghadirkan lebih banyak tawa dimasa mendatang,” katanya di FIN dari AllKPOP (7/9).
/p>
Selain Jae Suk, komedian wanita Jang Do Yeon juga kembali menerima penghargaan yang sama, juga dua kali secara beruntun,
/p>
Ia berjanji untuk memberikan yang terbaik, guna menyamai pencapaian Jong Do Yeon, yang menerima award ini sembilan kali secara berturur-turut.
/p>
Sambil dipenuhi senyum di kedua mata merkea, Jae Suk dan Do Yeon menerima award di satu panggung yang sama(ruf/fin)
/p>