Ini Bacaan Zikir Pagi Agar Terhindar dari Santet dan Jin

Ini Bacaan Zikir Pagi Agar Terhindar dari Santet dan Jin

Ilustrasi Salat dan zikiri -By Afdal Namakule -FIN.CO.ID

Zikir Pagi- Salah satu pahala yang membuat kita terhindar dari santet atau gangguam setan dan jin adalah rutinitas zikir pagi. 

Santet adalah praktik ilmu hitam atau sihir yang digunakan untuk menyakiti atau membahayakan orang.

Santet dibuat dengan cara mengirimkan energi negatif melalui mantra atau ritual tertentu yang bekerjasama dengan setan dsn jin. 

Untuk menghindar dari santet ini, umat islam dianjurkan untuk rutin zikir pagi. 

Dengan zikir, kita akan terhindar dari kiriman santet. Sebab kita dijaga langsung oleh Allah Ta'ala. 

BACA JUGA:

Ada banyak zikir pagi yang diambil dari hadis hadis sahih. Salah satunya di bawa ini: 

أَعُوذُ بِاللَّهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِ

“Aku berlindung kepada Allah dari godaan syaitan yang terkutuk." 

Kemudian dilanjutkan dengan ayat qursi hingga tuntas. 

Terkait zikir ini, Rasulullah bersabda dalam HR. Al Hakim (1: 562) berbunyi: 

"Siapa yang membacanya ketika petang, maka ia akan dilindungi (oleh Allah dari berbagai gangguan) hingga pagi. Siapa yang membacanya ketika pagi, maka ia akan dilindungi hingga petang."

BACA JUGA:

Baca Surat Al-Iklas, Al Falaq, An Naas:


Doa. Ilustrasi: Alena Darmel / Pexels--

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Afdal Nama

Tentang Penulis

Sumber: