Samsung Indonesia Segera Meluncurkan Galaxy F24 5G, Apa Saja Spesifikasinya?

Samsung Indonesia Segera Meluncurkan Galaxy F24 5G, Apa Saja Spesifikasinya?

Samsung Indonesia Segera Meluncurkan Galaxy F24 5G, Apa Saja Spesifikasinya?--Google Photos

Galaxy F24 5G Samsung Indonesia - Samsung baru-baru ini meluncurkan smartphone terbarunya, Samsung Galaxy F54 5G yang diumumkan pada tanggal 6 Juni 2023 di India.

Namun, masih belum pasti apakah Samsung Galaxy F54 5G akan dirilis di Indonesia atau tidak. Ponsel ini memiliki beberapa spesifikasi menarik.

Ponsel ini memiliki layar Super AMOLED Plus 6,7 inci dengan refresh rate 120Hz dan resolusi 1080 x 2400 piksel. Desainnya yang ramping dengan dimensi 164,9 x 77,3 x 8,4 mm dan berat 199 gram.

BACA JUGA:Link Saldo Dana Gratis 2023 Senilai Rp 46 Ribu dari Game Penghasil Uang, Buruan Main Sekarang Tanpa Deposit

Perangkat ini memiliki kaca depan dan bodi belakang serta bingkai plastik. Dalam hal konektivitas, Samsung Galaxy F54 5G mendukung jaringan GSM, HSPA, LTE, dan 5G.

Ponsel ini menjalankan sistem operasi Android 13 dengan antarmuka One UI 5.1. Di bawah bodinya, terdapat chipset Exynos 1380 yang dibangun dengan proses 5nm.

Selain itu, ada CPU octa-core yang terdiri dari inti Cortex-A78 4x2.4 GHz dan inti Cortex-A55 4x2.0 GHz. Grafis ditangani oleh GPU Mali-G68 MP5.

BACA JUGA:Situs Penghasil Saldo DANA Gratis, Caranya Mudah dan Terbukti Membayar!

Untuk penyimpanan, perangkat ini menawarkan 256GB penyimpanan internal yang dipadukan dengan RAM 8GB. Ponsel ini juga mendukung penyimpanan eksternal melalui slot kartu microSDXC yang berbagi slot yang sama dengan kartu SIM.

Pada bagian kamera, Samsung Galaxy F54 5G memiliki sistem kamera belakang dengan tiga lensa yang bisa menangkap gambar dengan baik.

Lensa utama memiliki resolusi 108 MP dengan aperture f/1.8, PDAF, dan OIS, lensa ultrawide 8 MP dengan aperture f/2.2, dan lensa makro 2 MP dengan aperture f/2.4.

BACA JUGA:Link GB Whatsapp Pro v20.50, Download di Sini Hanya 50 MB dan Bisa Lihat Status yang Sudah Dihapus

Setup kamera utama ini dilengkapi dengan fitur LED flash, panorama, dan HDR. Untuk perekaman video, ponsel ini mendukung resolusi 4K pada 30fps dan resolusi 1080p pada 30/60fps.

Di bagian depan, terdapat kamera selfie 32 MP dengan aperture f/2.2 dan kemampuan perekaman video yang beragam, termasuk 4K pada 30fps dan 1080p pada 30fps.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Brigita

Tentang Penulis

Sumber: