Bocoran iPhone 16 Pro Max, Face ID Bawah Layar hingga Lima Kamera Belakang

Bocoran iPhone 16 Pro Max, Face ID Bawah Layar hingga Lima Kamera Belakang

Bocoran iPhone 11 Pro Max, Image oleh Pexels dari Pixabay--

Bocoran iPhone 16 Pro Max - iPhone 16 Pro Max belum resmi diumumkan oleh Apple, tapi sudah banyak bocoran yang beredar di jagat maya. 

Salah satu bocoran iPhone 16 Pro Max adalah soal fitur canggih Face ID yang tersimpan di bawah layar. 

Fitur ini membuat iPhone 16 Pro Max bisa mengenali wajah pengguna tanpa perlu notch atau Dynamic Island di atas layar. Keren banget kan?

BACA JUGA:Keren Abis! Apple iPhone 16 Pro Max: Dilengkapi Kamera 5 Lensa dan Face ID Bawah Layar

Fitur Face ID bawah layar ini dilaporkan oleh The Elec, sebuah media teknologi asal Korea Selatan. 

Menurut bocoran itu, iPhone 16 Pro bakal menggunakan teknologi ini untuk meningkatkan keamanan dan estetika ponsel. 

Dengan begitu, layar iPhone 16 Pro Max akan terlihat lebih lega. 

Selain fitur Face ID bawah layar, iPhone 16 Pro Max juga dikabarkan punya fitur lain yang nggak kalah canggih. 

BACA JUGA:iPhone 16 Pro Max Bocor di Tiktok? Intip Spesifikasi Menariknya

Bocoran iPhone 16 Pro Max menunjukan bahwa iPhone 16 Pro Max bakal punya kamera belakang dengan lima lensa berkualitas tinggi. 

Gak cuma itu, bocoran iPhone 16 Pro Max juga menyebutkan tentang charger USB-C yang lebih cepat dan praktis. 

Belum lagi sistem operasi iOS 16 yang pasti lebih smooth dan powerful.

Intinya, bocoran iPhone 16 Pro Max bakal jadi ponsel impian banyak orang. 

BACA JUGA:iPhone 16 Pro Max Viral di TikTok, Fitur Kameranya Canggih, Asli Nggak Sih...

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Makruf

Tentang Penulis

Sumber: