Begini Cara Mudah Transfer DANA ke OVO, Ga Pake Ribet

Begini Cara Mudah Transfer DANA ke OVO, Ga Pake Ribet

DANA dan OVO--fin.co.id/brigita

Begini Cara Mudah Transfer DANA ke OVO, Ga Pake Ribet- DANA dan OVO adalah layanan dompet digital yang berbeda namun kedunya mempunyai fungsi yang sama. Yakni memudahkan pengguna bertransaksi menggunakan uang elektronik secara online. 

Namun terkadang seseorang kesulitan karena minimnya pengetahuan terkait cara transfer uang di antara dua aplikasi ini. Misalnya, ingin mentransfer uang dari aplikasi DANA ke aplikasi OVO. 

Untuk mentransfer yang dari DANA ke aplikasi OVO, pengguna harus terlebih dahulu meng-upgrade aplikasi DANA ke status premium. 

Biasanya dalam upgrade aplikasi DANA ke premium, pengguna nantinya akan dimintai verifikasi dengan menggunakan e-KTP dan foto selifie. 

Lalu berikutnya, saldo minimal yang ditransfer adalah Rp10.000. Namun bergitu, ada biaya administrasi sebesa Rp4.500.

BACA JUGA:Aplikasi Penghasil Uang Saldo Dana, Gampang Banget Cuman Isi Survey!

BACA JUGA:Game Penghasil Uang, Bisa Dapet Rp 100 Ribu dan Dapat Di Cairkan Dalam Bentuk Saldo Dana!

Berikut cara muda transfer DANA ke OVO: 

● Buka aplikasi DANA.

● Pilih menu Lihat Semua.

● Lihat bagian sub menu Top Up lalu pilih Saldo Digital.

● Pilih OVO.

● Masukan nomor HP akun OVO yang hendak dituju

● Isi nominal transfer DANA ke OVO minimal Rp10.000. Tekan lanjutkan.

● Jangan lupa cek lagi apakah nomor OVO dan jumlah uang sudah benar? Jika benar, tekan

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Afdal Namakule

Tentang Penulis

Sumber: